PKKS di SLB PGRI TRIMULYO

Pada hari ini Kamis, 16 Januari 2025 adalah jadwal Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS) di SLB PGRI Trimulyo. Tim Penilai PKKS yaitu Ibu Sarwiasih, M.Pd dan Ibu Sri Muji Rahayu S.Pd.,M.Pd.

Turut hadir dalam acara PKKS hari ini adalah Ketua YPLP PGRI DIY Bapak Ponidi, M.Pd, Ketua Komite Sekolah SLB PGRI Trimulyo Ibu Siti Markanah, dan Seluruh guru serta karyawan di lingkungan SLB PGRI Trimulyo.

Acara dimulai pukul 08.30 dan selesai pukul 12.30 dengan susunan acara sebagai berikut: 08.30-09.30 pembukaan, sambutan-sambutan; 09.30-12.00 acara inti Penilaian Kinerja Kepala Sekolah; 12.00-12.30 Penutup.

Kegiatan PKKS hari ini berjalan dengan lancar, saran dan masukan diberikan oleh Tim Penilai dalam rangka perbaikan untuk kemajuan SLB PGRI Trimulyo agar kedepannya bisa lebih baik lagi .

(Afi)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *